Bab 7

BAB VII

PROSES PELAKSANAAN KAMPANYE PESERTA PEMILU

  1. PENYUSUNAN JADWAL KAMPANYE

KPU Kabupaten Jepara dalam penyusunan Jadwal Kampanye Pemilu Anggota DPR, DPD, DPRD Propinsi dan Kabupaten melaksanakan Rapat Koordinasi dengan Dinas dan Instansi terkait, yaitu :

  1. Polres Jepara;

  2. Kejaksaan Negeri Jepara;

  3. Pengadilan Negeri Jepara;

  4. Kantor Satpol PP;

  5. Badan Kesbang Linmas dan Kesos;

  6. Kodim 0719 Jepara;

  7. Panwaslu Kabupaten Jepara.

Acara pertemuan membentuk Kelompok Kerja dan membahas petunjuk pelaksanaan kampanye Pemilu Tahun 2004 di Kabupaten Jepara. Susunan Anggota Kelompok Kerja dan Monitoring Pelaksanaan Kampanye sebagai berikut :

  1. Susunan Anggota Kelompok Kerja Penyelenggaraan Kampanye :

No

Nama

Jabatan dalam Kelompok Kerja

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

Drs. Ahmad Mustofa

Drs. Asep Sutisna

Drs. Abdurrozaq A, M.Sc

Suwanto, S.Ag, MM

Muslim Aisha

Kompol. Sulemi

Kapten.Inf. Warjo

Budi Adi, SH

Sayuti, SH, MM

Istono, SH, MM

P. Eko Budi S, SH

Slamet Siswanto, SH

Bambang Tedjantomo, SH

Bangun Supriyanto, SH, M.Si

Nurchamid, SH

Bachar

Muh. Ibnu Sulkhan, S.Sos

Anshori

Agoes Moeryanto

Pujo Prasetyo, S.Sos

Adi Noor Cahyanto

Suharno

Agus Suhartanto

Penanggung Jawab

Ketua Kelompok Kerja

Wakil Ketua

Wakil Ketua

Wakil Ketua

Ketua/ Koordinator Pengamanan dan

Ketertiban Kampanye

Wakil Ketua Pengamanan dan Ketertiban

Kampanye

Wakil Ketua Pengamanan dan Ketertiban

Kampanye

Wakil Ketua Pengamanan dan Ketertiban

Kampanye

Wakil Ketua Pengamanan dan Ketertiban

Kampanye

Wakil Ketua Pengamanan dan Ketertiban

Kampanye

Wakil Ketua Pengamanan dan Ketertiban

Kampanye

Sekretaris

Wakil Sekretaris

Anggota

Anggota

Anggota

Bendahara

Anggota

Anggota

Anggota

Anggota

Anggota

  1. Susunan Tim Monitoring Kampanye :

No

Daerah Pemilihan

Nama

1

JEPARA I

Drs. Ahmad Mustofa

Kompol. Sulemi

P. Eko Budi S, SH

Bangun Supriyanto, SH, M.Si

2

JEPARA II

Kapten.Inf. Warjo

Budi Adi, SH

Bachar

Agus Suhartanto

3

JEPARA III

Drs. Abdurrozaq A, M.Sc

Sayuti, SH, MM

Bambang Tedjantomo, SH

Suharno

Adi Noor Cahyanto

4

JEPARA IV

Muslim Aisha

Istono, SH, MM

Muh. Ibnu Sulkhan, S.Sos

Agoes Moeryanto

5

JEPARA V

Suwanto, S.Ag, MM

Slamet Siswanto, SH

Nurchamid, SH

Pujo Prasetyo, S.Sos

Pelaksanaan Rapat Koordinasi KPU Kabupaten Jepara dengan Dinas dan Instansi terkait pada tanggal 3 Maret 2004 membahas pembuatan Petunjuk Pelaksanaan Kampanye Pemilu Tahun 2004 di Kabupaten Jepara. Disamping pelaksanaan Rapat Koordinasi dengan Dinas dan Instansi terkait. KPU Kabupaten Jepara juga melakukan koordinasi dengan Partai Politik peserta Pemilu di Kabupaten Jepara dan melangsungkan pertemuan pada tanggal 16 Maret 2004.



Halaman 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10